cara menggunakan aplikasi kinemaster untuk edit video keren
siapa yang suka ngedit video? quotes? jaman yang serba canggih ini ngedit video nggak perlu ribet ! bisa menggunakan hp android berkat aplikasi kinemaster, lalu bagaimana cara menggunakan kinemaster sebelum lanjut perlu diketahui aplikasi ini sudah diunduh lebih dari 3 jt orang di playstore loh. fitur yang disediakan aplikasi ini sangat banyak dan beragam jadi bisa membuat video kalian lebih bagus dan tertata. kinemaster juga sudah banyak digunakan oleh youtuber indonesia yang hanya bermodalkan hp tapi memiliki banyak subscriber hanya bermodalkan kinemaster doang hebatkan mereka, tapi semua itu tidak terlepas dari kecanggihan aplikasi ini fitur yang disediakan seperti slow video, tambahan anime, efek suara dan penggabungan frame sangat mendukung mereka untuk menghasilkan video yang berkualitas.penasaran tentang cara menggunakan aplikasi kinemaster yuk simak artikel ini.
1. unduh aplikasi kinemaster di playstore
2. buka aplikasi kinemaster dan klik ikon +
6.menambahkan teks ke video di kinemaster
cara menggunakan kinemaster di android
cara menggunakan kinemaster cukup mudah tapi kalian perlu belajar dulu agar bisa menggabungkan frame dengan pas atau memilih dan menempatkan efek suara dengan jeli sehingga video yang dihasilkan berkualitas.
tutorial menggunakan aplikasi kinemaster
1. unduh aplikasi kinemaster di playstore
2. buka aplikasi kinemaster dan klik ikon +
buka aplikasi kinemaster lalu izinkan aplikasi mengelola foto dan bla bla bla klik ok lalu tekan ikon plus
3. pilih video yang akan di edit
klik media dan pilih video yang akan diedit usahakan pilih yang jelek agar jadi bagus soalnya kalo udah bagus ngapain diedit hehee
4. memotong dan menambahkan frame video
jika sudah kita coba untuk memotong frame atau bagian video yang ingin dibuang caranya klik video yang memanjang dibawah lalu klik icon gunting lalu tinggal pilih deh mau gunting ke kanan, kiri atau tengah untuk menambahkan video lain klik lapisan lalu klik media pilih deh video yang akan ditambah sangat mudah iyha menggunakan aplikasi kinemaster diandroid
5. perlambatan atau percepat video
berikutnya cara membuat video menjadi lambat atau cepat caranya klik video lagi terus pilih tanda jam tinggal atur kecepatannya berapa sesuai yang lo mau
6.menambahkan teks ke video di kinemaster
buat kamu yang suka menambahkan kata kata dalam video caranya seperti ini klik menu lapisan terus klik teks tinggal tulis teks yang diinginkan
7. menambahkan suara ke video
itulah beberapa cara untuk mengedit video sederhana yang dapat kamu lakukan tapi fitur kinemaster bukan itu saja masih banyak fitur yang bisa kamu gunakan untuk mempercantik video kamu,ini dia fitur lainnya dari aplikasi kinemaster
fitur fitur aplikasi kinemaster
1. multi track audio
multi track audio adalah fitur yang bisa menambahkan audio menjadi 4 bagian audio tambahan
2. precition editing
precition editing yaitu fitur yang bisa digunakan untuk memotong bagian bagian video dan bisa diatur ulang kembali.
3. color adjusment
untuk menghasilkan warna yang cukup bagus fitur ini sangat diperlukan color adjustmen adalah sebuah fitur untuk menambahkan filter warna atau mengatur cahaya, kontras serta saturasi video yang akan membuat warna divideo kamu menjadi cerah dan cantik
4. instant preview
fitur ini disajikan agar kamu tidak usah mengimport video untuk melihat hasil video yang sedang diedit jika sudah yakin akan hasilnya baru diimport ke galeri kamu.
5. multiple layer
salah satu fitur ini berguna agar kamu bisa menambahkan beberapa gambar lucu, sentuhan teks, tulisan tangan yang digabungkan dalam satu video.
6. voice recording
fitur voice recording adalah fitur yang bisa digunakan untuk merekam suara sambil melihat video yang sedang diedit agar suara dan video dapat selaras fitur ini berguna banget jika kamu ingin membuat konten youtube foto slide show.
7. pro audio features
untuk menyeimbangkan suara kinemaster menyediakan fitur pro audio features untuk mengatur rendah atau tingginya suara kamu didalam video agar suara terdengar enak dan pas dengan video yang diputar.
8. chroma key
pernah denger blue screen atau green screen kalo pernah kalian pasti tau fungsi chroma key. fungsinya adalah untuk penggabungan foto atau video dengan memanfaatkan blue atau green screen tersebut.
9. speed control
pasti semua sudah tau fungsi dari fitur ini iyha benar fitur ini berfungsi untuk mengatur kecepatan dalam video sesuai yang diinginkan kinemaster menyediakan kecepatan video dari 0.25x sampai 11.5x
itulah cara menggunakan aplikasi kinemaster diandroid serta fitur fitur yang disediakan jangan lupa iyha jika sudah bisa mengedit video kirim ke saya hehe.
Post a Comment for "cara menggunakan aplikasi kinemaster untuk edit video keren"