cara upgrade akun dana premium tanpa ribet auto approve
dana merupakan aplikasi dompet digital yang banyak digunakan oleh masyarakat indonesia. aplikasi pembayaran online maupun offline ini membunyai banyak metode top up yang memudahkan anda untuk melakukan pengisian saldo. dan untuk memudahkan pembayaran belanja kalian saat di mall atau marchant yang sudah bekerja sama dengan dana
aplikasi ini menggunakan metode scan qr yang akan membuat pembayaran kalian menjadi mudah dan nggak ribet bukan hanya produk offline dana juga memiliki produk pembayaran online seperti listrik pln, pam, bpjs, pulsa, dan kuota telfon seluler. untuk menikmati pembayaran belanja offline anda harus melakukan verifikasi identitas terlebih dahulu. verifikasi ini dibutuhkan agar tidak terjadi hal yang tidak diinginkan dan beberapa manfaat berikut
kelebihan menjadi user premium di aplikasi dana
1. ketika sudah memverifikasi kalian dapat mentransfer uang ke bank pribadi dengan lebih mudah dan aman.
2.kalian akan mendapat banyak promo dari aplikasi dana yang diberikan hanya pada user yang sudah melakukan verifikasi identitas
3.maksimal top up sampai dengan 10.000.000 untuk user premium dan untuk user yang belum melakukan verify hanya 2.000.000 saja.
itulah keuntungan yang akan kalian dapat sesudah melakukan verify identitas sebelum masuk topik utama ada baiknya kita tau apa si keuntungan menggunakan dana berikut keuntungan yang akan kalian dapat saat menggunakan dana
kelebihan dompet digital dana
1. kelebihan aplikasi dana
>>banyak promo menarik yang diberikan seperti cashback dan banyak diskon besar untuk anda.
>>dapat melakukan pembayaran berbagai tagihan secara online dan offline
>>bekerja sama dengan banyak marchant yang memudahkan anda dalam bebelanja
>>transfer uang ke semua bank lebih mudah
2. kekurangan aplikasi dana
>>layanan terbatas hanya pada marchant yang sudah bekerjasama dengan dana
>>harus menjadi akun premium untuk melakukan transfer antar bank
itulah kekurangan serta kelebihan aplikasi dana menurut saya pribadi. sekarang kita lanjut ke topik utama untuk upgrade akun premium
cara upgrade dana premium
1. login ke akun anda pada bagian pojok bawah klik tab saya
2.setelah masuk ke akun anda klik verifikasi akun anda lalu klik lanjut
3. siapkan ektp milik anda lalu klik saya siap
4. letakan ektp anda dan arahkan kamera ke ektp dan pastikan posisinya dengan bingkai yang ada dilayar pas tulisan di ektp juga harus bisa dibaca agar verifikasi berhasil
5. tunggu maksimal 2x 24 jam dan akan ada notifikasi bahwa akun dana anda berhasil diverifikasi.
itulah tutorial cara upgrade dana premium 2020 cukup mudah dan simpelkan sekarang mulai nikmati promo dan diskon dari aplikasi dana karna sekarang akun anda sudah berhasil diverifikasi.
Post a Comment for "cara upgrade akun dana premium tanpa ribet auto approve"